Tuesday, March 15, 2011

Tips Tambah RAM dengan ReadyBoost

Pada kali ini saya akan membagi ilmu tentang salah satu fitur yang dimiliki windows Vista & Se7en. yaitu fitur yang bernama ReadyBoost, fitur ini berguna untuk menambah kapasitas RAM dengan flashdisk bahkan kartu memory. tanpa basa-basi langsung saja kita mulai praktik nya.

  • Buka Windows Explorer dengan cara menekan kombinasi tombol Winkeys dan E, atau klik kanan pada Start lalu pilih "Open Windows Explorer".
Gambar 1: klik kanan pada Start.

  •  Kemudian tancapkan flashdisk ke komputer anda > klik kanan pada drive flashdisk > pilih Properties.
Gambar 2: pilih Properties pada drive flashdisk.
  •  Masuk ke tab ReadyBoost > kemudian aktivkan "Use this device" > setelah itu anda bisa mengatur berapa besar kapasitas flashdisk yang akan anda gunakan sebagai ReadyBoost > lalu klik OK.
Gambar 3: tab ReadyBoost. 
  •  Maka secara bergantian akan muncul seperti gambar berikut, dan pada drive flashdisk akan berisi folder ReadyBoost yang besarnya sama dengan besar kapasitas yang kita gunakan untuk ReadyBoost tadi.
Gambar 4: Prosses loading ReadyBoost.
Gambar 5: Folder ReadyBoost yang terdapat pada drive flashdisk.
  •  Kita cukup sekali saja mengaktivkan ReadyBoost pada sebuah flasdisk, tapi syaratnya folder ReadyBoost yang terdapat pada flashdisk tidak boleh di hapus.
Sekian posting saya yang satu ini, semoga dapat membantu teman-teman semua.
create by: mahesaKU.

2 komentar:

Post a Comment

Prev Next home